Selasa, April 30, 2013

5 Cara Paling Mudah Untuk Membaca Pikiran Orang Lain

Assalammualikum WR WB


Berikut ini adalah 5 Cara Paling Mudah Untuk Membaca Pikiran Orang Lain:

Kenali Dengan Baik
Untuk dapat membaca pikiran orang, tentu anda harus mengenali terlebih dahulu dengan baik orang tersebut. Jika anda sudah kenal maka tentu hal itu akan membuat anda lebih enjoy dengan apa yang akan anda lakukan. Dilain sisi anda juga dapat melihat kepribadiannya, sehingga anda lebih leluasa untuk mengamatinya maka disitulah anda dapat membaca pikirannya.

Minta Umpan Balik
Cara untuk membaca pikiran orang lain bukan hanya sekedar mengamati dan membaca pikirannya saja, namun anda juga bisa menanyakan kebenaran yang benar terjadi atau yang dialami orang tersebut. Berilah pertanyaan yang menyatakan kebenaran apa yang anda bisa tebak darinya.

Perhatikan Bagian Atas Dari Wajah
Mengapa demikian? Ini karena biasanya pada bagian itu sering sekali orang mengungkapkan apa yang sedang dipikirkannya. Seperti sekitar mata yang dapat anda lihat jawaban dari pikiran orang itu.

Santi dan Relax
Tentu jika anda ingin bisa membaca apa yang orang lain pikirkan, anda harus terlebih dahulu bisa bersikap santai, tidak tegang. Mengapa demikian? Karena agar orang tersebut tidak menjadi resah dan gelisah karena tingkah laku anda. Bersikap santai dan terbuka agar dia merespons dengan baik.

Lebih Ekspersif
Ingat! semakin anda ekspresif, semakin pula anda dengan mudah mendapatkan informasi tentangnya. Karena dari situlah anda bisa mengetahui yang tadinya  tidak anda ketahui. 

Tidak ada komentar: